Siswi SMKN 1 Sukorejo Raih Juara 1 di Lomba Cipta Puisi Harlah NU ke-102
Minggu, 12 Januari 2025. Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Nahdlatul Ulama (Harlah NU) yang ke-102, Nurul Izzati, siswi kelas XII jurusan Teknik Elektronika Industri SMKN 1 Sukorejo, berhasil meraih prestasi membanggakan dalam lomba cipta puisi tingkat SLTA dan mahasiswa se-Kabupaten Pasuruan. Kompetisi yang diikuti oleh pelajar dan mahasiswa ini menjadi ajang bagi generasi muda […]
Continue Reading