Siswa SMKN 1 Sukorejo Raih Juara 1 di Pasuruan Martial Art Championship 3
Riyan Ifandi Agustian, siswa kelas XI TEI 1 SMKN 1 Sukorejo, berhasil mengharumkan nama sekolah dengan meraih Juara 1 pada ajang Pasuruan Martial Art Championship 3. Lomba ini diadakan di GOR Sasana Krida Anoraga, mulai Jumat, 20 Desember hingga Minggu, 22 Desember. Dalam kompetisi tersebut, Riyan tampil di kategori Seni Ganda Tangan Kosong dan berhasil […]
Continue Reading