UPACARA PERINGATAN HARI PENDIDIKAN NASIONAL TAHUN 2023

Selasa, 02 Mei 2023 setelah hampir 2 pekan berlibur dirumah, rutinitas KBM di SMK Negeri 1 Sukorejo kembali dimulai. Pada hari ini pula bertepatan dengan peringatan Hari Pendidikan Nasional. Sebagai lembaga pendidikan SMK Negeri 1 Sukorejo juga turut meramaikan perayaan ini dengan melaksanakan Upacara Bendera menggunakan pakaian adat serta lomba fashion show dan karaoke lagu […]

Continue Reading

HALAL BI HALAL KELUARGA BESAR SMK NEGERI 1 SUKOREJO DI GEDUNG KOLONIAL KALIANDRA SEJATI – IDUL FITRI 1444 H / 2023 M

29 April 2023 Keluarga besar SMK Negeri 1 Sukorejo mengadakan kegiatan halal bi halal dalam rangka peringatan Hari Raya Idul Fitri 1444 H / 2023 M. Kegiatan silaturahmi ini berlangsung di Gedung Kolonial Kaliandra Eco Resort Prigen. Suasana rukun dan hangat sangat terasa pada pertemuan ini, selain dihadiri oleh Kepala Sekolah, Guru & Staff beserta […]

Continue Reading

TIM PATROL SMK NEGERI 1 SUKOREJO BERHASIL MERAIH JUARA HARAPAN 1

[SKETSU BERAKSI]Alhamdulillah Tim Patrol SMK Negeri 1 Sukorejo berhasil meraih Juara Harapan 1 dalam LOMBA MUSIK PATROL RELIGI yang diselenggarakan oleh Tim Penggerak PKK Kabupaten Pasuruan. Kemenangan ini merupakan buah hasil dari usaha tim patrol, tim sukses patrol dan semua keluarga besar SMK Negeri 1 Sukorejo baik guru, staff karyawan, siswa maupun alumni. Terimakasih atas […]

Continue Reading

SMK NEGERI 1 SUKOREJO TURUT RAMAIKAN PERLOMBAAN PATROL MUSIK RELIGI

[SKETSU BERAKSI] Semangat & Sukses kepada peserta didik SMK Negeri 1 Sukorejo yang mengikuti Lomba Musik Patrol Religi diselenggarakan oleh : PKK Kab. Pasuruan. Semoga Tim SMK Negeri 1 Sukorejo membawa piala kemenangan. Semangat dan Sukses untuk SMK Negeri 1 Sukorejo. #smkn1sukorejo#sketsu#smkbisa#smkhebat#sketsubisahebat#sketsuberaksi#berakhlak#berkarya#berprestasi#patrol#patrolreligi#pkk#pkkkabpas#lombapatrol#lombapatrol2023 GALLERY

Continue Reading

LPK NAGASAKI MEMBUKA PROGRAM MAGANG KE JEPANG

INFO PEMAGANGAN KE JEPANGBKK SMKN 1 SUKOREJOSukorejo, 12 April 2023 Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Nagasaki akan menyelenggarakan sosialisasi kepada siswa & orangtua sekaligus Pra seleksi Program Pemagangan Ke Jepang jalur Negeri ( IM Japan ) dan jalur Swasta atau Non Im Japan di SMK Negeri 1 Sukorejo. Persyaratan tercantum pada brosur. Sosialisasi & praseleksi akan […]

Continue Reading